mitramediaindonesia.com
Jember – kegiatan pembagian bantuan stunting untuk warga desa sumber lesung kecamatan ledokombo.pada 11/09/2024
Kegiatan pembagian batuan stunting ini dilaksanakan di aula kantor desa sumber lesung yang dilaksanakan oleh pos indonesia kecamatan ledokombo dibantu oleh perangkat desa sumber lesung juga sekdes
Dilaksanakan pukul 07.00 wib sampai selesai masyarakat yang dapat manfaat dari bantuan program stunting di Desa Sumber Lesung sebanyak 132 dari total 5 Dusun se Desa Sumber lesung. Yaitu Dusun Karang kebun Dusun Laok Dusun Karang Bira Dusun onjur juga Dusun Krajan
Bantuan stunting ini berupa telur ayam 10 butir dan ayam satu ekor untuk membantu meningkatkan gizi balita bagi masyarakat yang kurang mampu
Untuk mendapatkan manfaat dari program bantuan stunting ini harus membawa undangan bagi yang mendapatkan dan bagi yang mewakili harus membawa KK yang namanya ada di dalam satu KK tersebut.ungkap dafi
harapan dapat memenuhi asupan gizi bagi keluarga yang mempunyai balita yang ada di desa sumber lesung. (Red)